Senin 1/5, Ketua DPRD Kabupaten Klungkung Anak Agung Gde Anom mengunjungi beberapa stan pameran UMKM dan Kuliner pada Semarapura Festival ke-5 di areal Catus Pata Klungkung.
Adapun dalam kunjungannya sebagai bentuk/upaya support dan apresiasi kepada para pelaku usaha yang telah turut meramaikan dan mensukseskan perhelatan festival tahun ini.